Perbedaan Adsense Hosted dan Non Hosted - Blogger ID -->

Halaman

Blogger ID

Blogger Tips and Tutorial


Apa Itu Akun Google Adsense Hosted dan Non Hosted ?

Pembahasan materi pada artikel kali ini adalah tentang Pengertian, perbedaan dan kelebihan dan kekurangan dari Adsense Hosted dan Non Hosted, alasan kenapa kalian harus tau perbedaan dari keduanya adalah karena ada perbedaan yang signifikan diantara kedua jenis akun adsense diatas.

Adsense adalah salah satu perusahaan pengiklanan terbesar yang dimiliki oleh Perusahaan Rekayasa Google, adsense menjadi sangat penting karena dengan memilih akun google adsense anda bisa mendapatkan penghasilan dari sebuah website atau blog milik anda.

Penjelasan tentang adsense Hosted dan Non Hosted akan dibahas secara rinci pada artikel kali ini. Adapun materi - materi yang bisa anda dapatkan pada artikel kali ini adalah.

Daftar Isi
1. Apa Itu Google Adsense Hosted dan Non Hosted (Title).
2. Pengertian Adsense Hosted
3. Pengertian Adsense Non Hosted

Pengertian Adsense Hosted

Akun Google Adsense Hosted adalah jenis akun adsense pengiklanan milik google yang hanya bisa digunakan oleh platform yang masih berhubungan atau platform milik google. Contohnya adalah Youtube dan Blogger.com

Artinya Adsense Hosted tida bisa digunakan pada platform lain selain platform yang menggunakan host dari google atau berhubungan dengan Google. Jadi jika anda memiliki akun adsense hosted dan ingin mendaftar website anda yang berasal dari platform lain seperti wordpress maka anda harus mendaftarkan nya lagi ke akun lainnya yang non hosted

Pendaftaran Adsense Hosted sendiri harus dilakukan di Dashboard masing-masing platform seperti contoh Platform Blogger.com, pada platform berikut anda harus mendaftarkan adsense dari menu Earning yang ada pada dashboard blogger.com anda.

Kelebihan Akun Adsense Hosted

Adsense Hosted memiliki kelebihan dan kekurangannya sendiri dan berikut ini adalah kelebihan dari jenis Akun Adsense Hosted.
  1. Menggunakan Host atau Platform gratisan.
  2. Pendaftaran hanya dilakukan dengan satu tahap Review saja (Waktu Respon pada Review pendaftaran Adsense lebih Cepat).
  3. Tidak perlu mengeluarkan banyak modal.

Kekurangannya Adsense Hosted

Setelah tahu apa saja kelebihan dari adsense hosted tak kalah pentingnya anda harus tau kekurangan yang dimiliki oleh adsense hosted berikut.
  1. Adsense hosted hanya bisa digunakan pada platform dengan layanan host dari google saja.
  2. Iklan hanya tampil pada domain gratisan dari blogger.com.
  3. Tidak bisa menggunakan domain tld untuk mendaftarkan adsense hosted tersebut.
  4. Blog (website), Youtube harus memenuhi persyaratan terlebih dahulu untuk mendaftar ke adsense hosted.

Kebijakan Penayangan Adsense Non Hosted

Perlu anda ketahui Adsense Hosted memiliki kebijakan penayangan iklan tersendiri yaitu: adsense hosted hanya akan menampilkan iklan pada jenis platform milik google dan tidak menggunakan top level domain (Domain TLD).

Dengan demikian jika anda menggunakan domain top level seperti: (com, net, id, me dan sebagainya) maka anda harus mendaftarkannya langsung dari dashboard google adsense dan tidak mendaftarkan di dashboard platform google seperti: blogger atau youtube.

Pengertian Adsense Non Hosted

Berbeda dari adsense hosted, Adsense Non Hosted memiliki kelebihan dan kekurangan sendiri bisa dibilang adsense non hosted memiliki nilai atau kelebihan yang lebih di bandingkan dengan adsense hosted karena bisa digunakan di semua platform yang ada.

Namun proses atau cara mendapatkan adsense non hosted bisa dibilang lebih rumit atau lebih sulit dibanding adsense hosted pasalnya adsense jenis ini melalui dua tahapan review hal itu lah yang menyebabkan adsense non hosted lebih sulit didapatkan.

Kelebihan Adsense Non Hosted

Berikut ini adalah beberapa kelebihan dari adsense Non Hosted.
  1. Bisa digunakan di semua platform maupun CMS yang ada.
  2. Tidak ada kebijakan penayangan iklan yang mengharuskan menggunakan platform dari google.
  3. Tidak terikat atau tidak harus menggunakan host dari google untuk mendaftarkannya.
  4. Bisa mendaftar kapan saja.

Kekurangan Adsense Non Hosted

Setelah tahu apa saja kelebihan yang dimiliki oleh adsense non hosted yang tak kalah pentingnya adalah anda juga harus tau apa saja kekurangan dari akun adsense non hosted berikut ini.
  1. Pendaftaran dilakukan dengan dua tahap Review (Lebih lama).
  2. Jika menggunakan blogger harus menggunakan Top Level Domain (TLD).
  3. Kebanyakan harus menggunakan platform berbayar (tidak gratisan).
  4. Umumnya untuk mendaftar ke adsense non hosted lebih sulit di terima oleh google.

Perbandingan Adsense Hosted dan Non Hosted

Setelah memahami begitu banyak hal baru tentang Akun Google Adsense, maka untuk mengingatnya kembali anda bisa menggunakan Tabel perbedaan Adsense Hosted dan Non Hosted Berikut ini.

 Hosted
  Non Hosted
Hanya bisa digunakan di Platform Google.
Bisa digunakan di Platform mana saja dan CMS apa saja.
Pendaftaran dilakukan dalam satu tahap Review saja.
Pendaftaran dilakukan melalui dua tahap Review.
Iklan Tayang di Platform milik Google.
Iklan tayang di Platform mana saja.
Pendaftaran bisa dilakukan jika blog/youtube telah memenuhi syarat.
Pendaftaran bisa dilakukan kapan saja.
Review dilakukan oleh Robot pada umumnya.
Review dilakukan oleh robot dan Manusia (Human).

Demikian adalah penjelasan lengkap tentang adsense hosted dan juga non hosted apabila ada pertanyaan lainnya bisa anda tanyakan di kolom komentar di bawah ini. 

Perbedaan Adsense Hosted dan Non Hosted


Apa Itu Akun Google Adsense Hosted dan Non Hosted ?

Pembahasan materi pada artikel kali ini adalah tentang Pengertian, perbedaan dan kelebihan dan kekurangan dari Adsense Hosted dan Non Hosted, alasan kenapa kalian harus tau perbedaan dari keduanya adalah karena ada perbedaan yang signifikan diantara kedua jenis akun adsense diatas.

Adsense adalah salah satu perusahaan pengiklanan terbesar yang dimiliki oleh Perusahaan Rekayasa Google, adsense menjadi sangat penting karena dengan memilih akun google adsense anda bisa mendapatkan penghasilan dari sebuah website atau blog milik anda.

Penjelasan tentang adsense Hosted dan Non Hosted akan dibahas secara rinci pada artikel kali ini. Adapun materi - materi yang bisa anda dapatkan pada artikel kali ini adalah.

Daftar Isi
1. Apa Itu Google Adsense Hosted dan Non Hosted (Title).
2. Pengertian Adsense Hosted
3. Pengertian Adsense Non Hosted

Pengertian Adsense Hosted

Akun Google Adsense Hosted adalah jenis akun adsense pengiklanan milik google yang hanya bisa digunakan oleh platform yang masih berhubungan atau platform milik google. Contohnya adalah Youtube dan Blogger.com

Artinya Adsense Hosted tida bisa digunakan pada platform lain selain platform yang menggunakan host dari google atau berhubungan dengan Google. Jadi jika anda memiliki akun adsense hosted dan ingin mendaftar website anda yang berasal dari platform lain seperti wordpress maka anda harus mendaftarkan nya lagi ke akun lainnya yang non hosted

Pendaftaran Adsense Hosted sendiri harus dilakukan di Dashboard masing-masing platform seperti contoh Platform Blogger.com, pada platform berikut anda harus mendaftarkan adsense dari menu Earning yang ada pada dashboard blogger.com anda.

Kelebihan Akun Adsense Hosted

Adsense Hosted memiliki kelebihan dan kekurangannya sendiri dan berikut ini adalah kelebihan dari jenis Akun Adsense Hosted.
  1. Menggunakan Host atau Platform gratisan.
  2. Pendaftaran hanya dilakukan dengan satu tahap Review saja (Waktu Respon pada Review pendaftaran Adsense lebih Cepat).
  3. Tidak perlu mengeluarkan banyak modal.

Kekurangannya Adsense Hosted

Setelah tahu apa saja kelebihan dari adsense hosted tak kalah pentingnya anda harus tau kekurangan yang dimiliki oleh adsense hosted berikut.
  1. Adsense hosted hanya bisa digunakan pada platform dengan layanan host dari google saja.
  2. Iklan hanya tampil pada domain gratisan dari blogger.com.
  3. Tidak bisa menggunakan domain tld untuk mendaftarkan adsense hosted tersebut.
  4. Blog (website), Youtube harus memenuhi persyaratan terlebih dahulu untuk mendaftar ke adsense hosted.

Kebijakan Penayangan Adsense Non Hosted

Perlu anda ketahui Adsense Hosted memiliki kebijakan penayangan iklan tersendiri yaitu: adsense hosted hanya akan menampilkan iklan pada jenis platform milik google dan tidak menggunakan top level domain (Domain TLD).

Dengan demikian jika anda menggunakan domain top level seperti: (com, net, id, me dan sebagainya) maka anda harus mendaftarkannya langsung dari dashboard google adsense dan tidak mendaftarkan di dashboard platform google seperti: blogger atau youtube.

Pengertian Adsense Non Hosted

Berbeda dari adsense hosted, Adsense Non Hosted memiliki kelebihan dan kekurangan sendiri bisa dibilang adsense non hosted memiliki nilai atau kelebihan yang lebih di bandingkan dengan adsense hosted karena bisa digunakan di semua platform yang ada.

Namun proses atau cara mendapatkan adsense non hosted bisa dibilang lebih rumit atau lebih sulit dibanding adsense hosted pasalnya adsense jenis ini melalui dua tahapan review hal itu lah yang menyebabkan adsense non hosted lebih sulit didapatkan.

Kelebihan Adsense Non Hosted

Berikut ini adalah beberapa kelebihan dari adsense Non Hosted.
  1. Bisa digunakan di semua platform maupun CMS yang ada.
  2. Tidak ada kebijakan penayangan iklan yang mengharuskan menggunakan platform dari google.
  3. Tidak terikat atau tidak harus menggunakan host dari google untuk mendaftarkannya.
  4. Bisa mendaftar kapan saja.

Kekurangan Adsense Non Hosted

Setelah tahu apa saja kelebihan yang dimiliki oleh adsense non hosted yang tak kalah pentingnya adalah anda juga harus tau apa saja kekurangan dari akun adsense non hosted berikut ini.
  1. Pendaftaran dilakukan dengan dua tahap Review (Lebih lama).
  2. Jika menggunakan blogger harus menggunakan Top Level Domain (TLD).
  3. Kebanyakan harus menggunakan platform berbayar (tidak gratisan).
  4. Umumnya untuk mendaftar ke adsense non hosted lebih sulit di terima oleh google.

Perbandingan Adsense Hosted dan Non Hosted

Setelah memahami begitu banyak hal baru tentang Akun Google Adsense, maka untuk mengingatnya kembali anda bisa menggunakan Tabel perbedaan Adsense Hosted dan Non Hosted Berikut ini.

 Hosted
  Non Hosted
Hanya bisa digunakan di Platform Google.
Bisa digunakan di Platform mana saja dan CMS apa saja.
Pendaftaran dilakukan dalam satu tahap Review saja.
Pendaftaran dilakukan melalui dua tahap Review.
Iklan Tayang di Platform milik Google.
Iklan tayang di Platform mana saja.
Pendaftaran bisa dilakukan jika blog/youtube telah memenuhi syarat.
Pendaftaran bisa dilakukan kapan saja.
Review dilakukan oleh Robot pada umumnya.
Review dilakukan oleh robot dan Manusia (Human).

Demikian adalah penjelasan lengkap tentang adsense hosted dan juga non hosted apabila ada pertanyaan lainnya bisa anda tanyakan di kolom komentar di bawah ini. 
Load Comments

Subscribe Our Newsletter

Notifications

Disqus Logo